Pererat Silaturahmi,Unit Samapta Polsek Cireunghas Laksanakan Patroli Dialogis

    Pererat Silaturahmi,Unit Samapta Polsek Cireunghas Laksanakan Patroli Dialogis
    Polsek Cireunghas Polres Sukabumi Kota

    Sukabumi Kota - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Dalam mempererat tali silaturahmi dengan warga masyarakat, Unit Samapta Polsek Cireunghas Polres Sukabumi Kota melaksanakan kegiatan Patroli dialogis, Senin (06/11) siang.


    Dalam pelaksanaan Patroli dialogis kali ini, Kanit Samapta Polsek Cireunghas Aipda Darsono Budiman menyambangi karyawan sebuah perusahaan swasta yang bergerak dalam bidang ekspedisi di Kp.Gandasoli Desa Cipurut Kecamatan Cireunghas.Kanit Samapta menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada karyawan untuk selalu waspada terhadap segala bentuk gangguan Kamtibmas, apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan agar segera melaporkan kepada pihak Kepolisian Sektor Cireunghas.

    Kapolres Sukabumi Kota AKBP Ari Setyawan Wibowo, SH., S.lK., M.Si melalui Kapolsek Cireunghas lpda Hendrayana, S.lp saat ditemui awak media menjelaskan, bahwa melalui sambang dan Patroli dialogis  diharapkan warga masyarakat merasakan kenyamanan dalam melaksanakan aktivitasnya sehari hari.Secara rutin anggota kami menyambangi warga khususnya di wilayah Kecamatan Cireunghas baik siang hari ataupun malam hari.

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Patroli dialogis di Siang Hari Polsek Cibeureum...

    Artikel Berikutnya

    Unit Samapta Polsek Cireunghas Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Panglima TNI Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin 2024
    Menjadi Urang Lengayang: Sebuah Cerita tentang IKWAL, Keluarga Besar yang Tak Terpisahkan

    Ikuti Kami